PEMERINTAH DESA SIDOHARJO SELENGGARAKAN SAFARI TARAWIH
02 Juni 2017 11:02:20 WIB
SIDOHARJO (SID)-Pemerintah Desa Sidoharjo menyelenggarakan safari tarawih sebanyak 12 kali pada Ramadhan tahun ini. Program rutin tahunan tersebut diharapkan dapat memepererat tali silaturahmi antara Pemerintah Desa dengan masyarakat.
Safari tarawih dilakukan oleh Perangkat Desa, BPD, bersama Lembaga Kemasyarakatan Desa (LPMD, Karangtaruna, PKK Desa Sidoharjo).
Safari tarawih pertama dilaksanakan di Masjid Al-Muttaqin Pule Kulon pada Senin (29/5/2017). Tim selanjutnya berkeliling ke masjid-masjid pilihan di masing-masing dusun sesuai jadwal yang sudah ditentukan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rembug Tani Diikuti Kelompok Penerima DAK
- Rangkaian Acara Tradisi Rasul Padukuhan Bintaos
- Apel Hari Senin, Petugas Didominasi Perempuan
- Rangkaian Tradisi Rasulan Pulekulon
- Rangkaian Acara Dumadining Sidoharjo Ditutup Dengan Pentas Seni Jathil
- Lomba Sesorah Basa Jawa Dalam Rangka Memperingati Hari Kartini
- Upacara Peringatan Hari Kartini