SPPT PBB Hari Ini Dibagikan
Dwi S Yanie 06 April 2021 10:38:58 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Hari ini, Selasa, 6 April 2021 dukuh-dukuh datang ke Balai Kalurahan Sidoharjo untuk mengambil SPPT PBB.
Lurah Sidoharjo (Evi Nurcahyani, SIP) didampingi staf Jogoboyo (Sudarno) menyerahkan secara langsung SPPT PBB kepada dukuh.
Lurah menghimbau kepada dukuh-dukuh untuk pelunasan SPPT PBB dijadwalkan bulan April 1 hari lunas.
Dukuh-dukuh menyanggupi himbauan dari Lurah.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pertemuan Warga Padukuhan Bengle II Dan Cek Kesehatan
- Tim PMT Salurkan PMT Ibu Hamil Bermasalah Gizi Hari Ke 73
- Antusias Warga Padukuhan Klepu Cek Kesehatan Sebelum Pertemuan Rutin
- Telah Dibuka Lowongan Staf Pamong Kalurahan Sidoharjo, Cek Persyaratannya Disini !!
- Kenakan Seragam Baru, Pengurus Desa Preneur Kompak Lakukan Koordinasi
- Tim PMT Evaluasi Pelaksanaan Pembuatan PMT
- Pemberian PMT Ibu Hamil Hari ke 72