Lembaga Kalurahan Persiapan RAT
Heru_Susilo 25 November 2022 16:23:13 WIB
Sidoharjo 25 Nopember 2022. Menghadapi akhir tahun 2022, dilaksanakan koordinasi lembaga kalurahan untuk persiapan RAT di Balai Kalurahan Sidoharjo. Dalam acara ini hadir Pamong dan ketua lembaga diantaranya Pengurus Spamdes Soka Pengurus Spamdes Krapyak, Pengurus KPSpam Pulekulon, Pengurus KKM Pulekulon Pengurus Pasar, Pengurus Bumdes Maju Bersama Pengurus PUAP, Pengurus Mandiri Pangan, Pengurus Akses Pangan, Pengurus Gapoktan.
Carik yang ditugasi oleh Lurah untuk hadir mengikuti acara koordinasi menyampaikan kaitanya dengan MOU pengawasan dengan Kejaksaan Negeri Kabupaten Gunungkidul dan penegasan hasilpemeriksaan oleh Inspektur Daerah Kabupaten Gunungkidul. Sedangkan masing-masing Ketua lembaga menyampaikan kendala yang dihadapi serta menyampaikan kesiapan menghadapi RAT.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Optimalkan PAD, Lurah Koordinasi Dengan Lembaga
- Senam Sehat Bersama Mbak Nofi, Diselingi Games Jadi Tambah Fresh
- Rakor RDS Bulan November, Di Hadiri Ketua TPPS
- Tim Inti Padukuhan Klepu, Bermusyawarah Di Balai Kalurahan Sidoharjo
- Pemerintah Kapanewon Tepus Monitoring Pelaksanaan APBKal Sidoharjo Tahun 2024
- Verifikasi Lapangan Dari BKAD Kabupaten Gunungkidul Atas Usulan Penghapusan Piutang PBB-P2
- Pendataan Keluarga Miskin Dan Muskal DTKS