Gita Laut
Heru_Susilo 15 Juli 2023 20:00:12 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Gerakan Cinta Laut (Gita Laut) kembali digelar pada hari Sabtu (15/7/2023).
Pada tahun ini, Gita Laut dilaksanakan di Pantai Ngandong Kalurahan Sidoharjo Kapanewon Tepus.
Gita Laut Tahun 2023 mengambil tema Sampah Plastik Tiada Ekosistem Terjaga.
Acara dimulai dengan bersih pantai Slili, Pantai Sadrana, Pantai Ngandong, Pantai Krakal dan Pantai Sundak.
Aksi bersih pantai ini merupakan wujud komitmen pemerintah untuk mengurangi sampah plastik dilaut.
Bersih sampah melibatkan masyarakat dan generasi muda dari berbagai unsur.
Selain bersih pantai, Gita Laut 2023 juga menampilkan eksebisi nelayan, pameran produk unggulan masyarakat sekitar, serta penyerahan hadiah ajang kompetisi nelayan produktif.
Karena pelaksanaan Gita Laut berada dikawasan pantai di Sidoharjo, maka peserta yang terlibat dalam Gita Laut adalah dari Kalurahan Sidoharjo diantaranya Pamong, Bamuskal, Lembaga Kalurahan, masyarakat Padukuhan, Pokdarwis, serta instansi yang ada di Kalurahan Sidoharjo.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rangkaian Acara Dumadining Sidoharjo Ditutup Dengan Pentas Seni Jathil
- Lomba Sesorah Basa Jawa Dalam Rangka Memperingati Hari Kartini
- Upacara Peringatan Hari Kartini
- Kirab Gunungan Warnai Puncak Acara Dumadining Sidoharjo
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Berikan Stimulan Untuk Gereja
- Sarasehan Dan Do'a Lintas Agama
- Anjangsana Ke Rumah Bapak Ramelan Suseno, Mantan Lurah Sidoharjo