Evaluasi Pelaksanaan Pemberian Makanan MEP
Dwi S Yanie 26 Oktober 2023 20:33:55 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Kamis, 26 Oktober 2023 bertempat di Balai Kalurahan Tepus dilaksanakan evaluasi pelaksanaan pemberian stimulus MEP ( Monyet Ekor Panjang) Bulan Oktober.
Hadir dalam acara ini Dinas Lingkungan Hidup , Kapanewon Tepus, Serta personil dari kalurahan.
Dalam hal ini disampaikan bahwa untuk kelengkapan administrasi berita acara pengiriman dan foto kegiatan harus dilengkapi. Admistrasi tersebut bisa dikirim ke googleform yang telah disiapkan atau dikirim ke WA Group. Sedangkan untuk pakan MEP pengadaannya melalui Mbiz dan tidak bisa langsung belanja ke perorangan.
Usulan dari peserta antara lain adanya air untuk melengkapi stimulus, penangkapan MEP untuk mengendalikan populasi, serta pengadaan jaring pengaman lahan.
Kegiatan ini dimaksudkan untuk perencanaan penanganan MEP.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Persiapan Pilkada, PPK Kapanewon Tepus Adakan Koordinasi
- Optimalkan PAD, Lurah Koordinasi Dengan Lembaga
- Senam Sehat Bersama Mbak Nofi, Diselingi Games Jadi Tambah Fresh
- Rakor RDS Bulan November, Di Hadiri Ketua TPPS
- Tim Inti Padukuhan Klepu, Bermusyawarah Di Balai Kalurahan Sidoharjo
- Pemerintah Kapanewon Tepus Monitoring Pelaksanaan APBKal Sidoharjo Tahun 2024
- Verifikasi Lapangan Dari BKAD Kabupaten Gunungkidul Atas Usulan Penghapusan Piutang PBB-P2