Pohon Besar Tumbang Timpa Rumah Warga Akibat Hujan Deras Dan Angin Kencang
Dwi S Yanie 19 Januari 2024 10:04:11 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Jum'at dini hari (19/1/2024) terjadi hujan dan angin kencang disejumlah daerah salah satu diantara yang terdampak adalah wilayah Kalurahan Sidoharjo.
Rumah Bapak Wasono, salah satu rumah warga RT 03 Padukuhan Bintaos terkena pohon tumbang akibat pohon tidak kuat menahan derasnya hujan dan angin kencang yang berlangsung cukup lama.
Lurah Sidoharjo (Evi Nurcahyani, SIP) mengunjungi lokasi kejadian pada Jum'at pagi (19/1/2024) untuk memastikan kondisi warga yang terdampak. Dirinya juga menghimbau agar warga tetap berhati-hati akan adanya cuaca yang cukup ekstrem beberapa hari ini, terutama rumah yang dekat dengan pohon-pohon besar yang rawan tumbang.
Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut, namun menyebabkan beberapa kerusakan.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Informasi Libur Pelayanan Dalam Rangka Memperingati Isra' Miraj Nabi Muhammad
- Rapat Koordinasi Tuwanggana Awal Tahun 2026
- Kick Off Meeting Presentasi Final Kontraktor Pelaksana Bantuan Sumur Bor Dari CLE
- Jogja Harmoni Menggema di Kalurahan Sidoharjo pada Hari Desa Nasional 2026
- Penghormatan Terakhir, Pamong Laksanakan Shalat Jenazah
- Turut Berbela Sungkawa Atas Meninggalnya Ibu Tugirah (Dukuh Kudu)
- Posyandu Nyawiji Bulan Januari Padukuhan Pulekulon


















