Monev Penanaman Bawang Merah oleh BPP Tepus
Ariyani 20 Mei 2024 13:18:28 WIB
Sidoharjo (SIDA), Hari ini 20 Mei 2024, Tim dari BPP Kapanewon Tepus melakukan monitoring dan evaluasi terhadap perkembangan tanaman bawang merah di kegiatan pemanfaatan tanah kas kalurahan Sidoharjo. Hasil penelitian Tim monev BPP Tepus ini diantaranya :
Bahwa tanaman pada saat penelitian/pengamatan TDK ditemukan indikasi terserang hama. Untuk selanjutnya salah satu hal yang direkomendasikan tim adalah : Penyemprotan pupuk organik cair secara serentak, supaya perkembangan tanaman lebih optimal.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pisah Sambut Kapolsek Tepus Berlangsung Khidmat
- Koordinasi TP PKK Sidoharjo Menyongsong Hari Ibu
- Pemasangan Banner Perubahan APBKal Tahun 2025
- Kunjungan PT Berkah Kopyor Abadi Ke Kelompok Tani Sumber Mulyo
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Terima Kunjungan LPM UII Untuk Persiapan Kegiatan Pengabdian
- Penjelasan Sistem Kerja Alat Air Siap Minum
- Penyerahan Bantuan Alat Dari Program Kosa Bangsa















