Sebanyak 70 Anggota Paskibra Mulai Mengadakan Latihan
Dwi S Yanie 30 Juli 2024 22:19:38 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Selasa (30/7/2024) Lurah Sidoharjo (Evi Nurcahyani, SIP) memonitoring kegiatan latihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibra) di Lapangan sepak bola, Bintaos.
Anggota Paskibra dipilih dari 3(tiga) sekolah yaitu SMK Negeri Tepus dan SMK Muhammadiyah Tepus, dan SMK YPKK Tepus.
Sebelum melaksanakan latihan, mereka dibriefing terlebih dahulu dengan diberikan motivasi.
Hadir pula dalam kegiatan tersebut Panewu Tepus, Kapolsek dan Danramil Tepus yang turut memberikan arahan serta motivasi juga.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Rapat Koordinasi Pemerintah Kalurahan Dengan Bamuskal
- Penyerahan Akte Kematian Almh. Mbah Sakinem Warga Padukuhan Puleireng
- Sapa Warga Padukuhan Prigi
- Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah Tepus
- Bumkal Maju Bersama Sidoharjo Gelar Persiapan Tutup Buku Akhir Tahun
- KKN Tematik STSRD Serahkan Karya Kreatif di Kalurahan Sidoharjo
- Koordinasi Pertama di Bulan Desember