Rapat Koordinasi Rutin Lurah Dan Pamong
Ariyani 24 September 2024 09:24:23 WIB
Sidoharjo (SIDA), Rapat Koordinasi Lurah dan Pamong. Hari Senin, 23 September 2024 pukul 09.00 WIB. Rapat ini adalah rapat rutin yang selalu dilaksanakan setiap hari Senin. Rapat pada kesempatan ini dipimpin oleh Lurah Sidoharjo. Rapat koordinasi dihadiri oleh Ketua Bamuskal dan anggota, pendamping budaya, segenap pamong, baik dukuh dan juga staf. Banyak hal disampaikan dalam rapat koordinasi ini. Diantaranya agenda-agenda kegiatan yang sudah terlaksana, maupun yang menjadi agenda kegiatan di minggu ini. Termasuk juga rencana kunjungan dari Paniradya Keistimewaan yang akan meninjau langsung kegiatan pemanfaatan tanah kas desa di wilayah Krapyak. Juga mengenai pemvalidan rancangan RKP yang akan segera ditetapkan. Dan juga mengenai pemvalidan data KK dan jiwa di tiap Padukuhan yang menjadi tanggung jawab Dukuh.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Tim Inti Padukuhan Klepu, Bermusyawarah Di Balai Kalurahan Sidoharjo
- Pemerintah Kapanewon Tepus Monitoring Pelaksanaan APBKal Sidoharjo Tahun 2024
- Verifikasi Lapangan Dari BKAD Kabupaten Gunungkidul Atas Usulan Penghapusan Piutang PBB-P2
- Pendataan Keluarga Miskin Dan Muskal DTKS
- Turut Berduka Untuk Keluarga Almarhumah Hj. Sri Hartati
- Bamuskal Kawal Pelaksanaan APBKal
- Semangat Pagi Dengan Apel Pagi