Pengurus Desa Preneur Adakan Koordinasi Penyusunan RKTL
Andang Sulistriyanto 25 Februari 2025 15:31:34 WIB
Sidoharjo (SIDA)- Selasa, 25 Februari 2025, Pengurus Desa Preneur Kalurahan Sidoharjo mengadakan rapat koordinasi dalam rangka menyusun rencana tindak lanjut kegiatan di tahun 2025. Lurah Sidoharjo memotivasi pengurus Desa Preneur untuk tetap semangat dalam berkegiatan, serta aktif dalam mengikuti promosi usaha berkerjasama sama dengan kelompok lainya seperti Desa Prima, Desa Wisata dsb. Ketua Desa Preneur Kalurahan Sidoharjo (Desy Noviana Tasikho) di dampingi Ulu Ulu Kalurahan Sidoharjo (Sulastana) menyusun RKTL kegiatan Desa Preneur di tahun 2025 untuk segera dilaksanakan. Dengan penyusunan RKTL ini di harapkan kegiatan lebih tertata dan bisa berjalan dengan lebih baik.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H/2025 M
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Tinjau Pelaksanaan Malam Takbiran, Suasana Aman Dan Kondusif
- PEMERINTAH KALURAHAN SIDOHARJO MENGUCAPKAN SELAMAT HARI RAYA NYEPI
- SELAMAT LEBARAN, JAGA DATA DAN KEAMANAN
- Pengumuman Libur dan Cuti Bersama
- Bumil KEK Dan Resti Dapatkan PMT, Harapannya Kebutuhan Gizi Terpenuhi
- Jelang Idul Fitri, Takmir Masjid Dihimbau Lakukan Ini