Tim Konsultan Bawang Merah Tinjau Lokasi Di Krapyak
Dwi S Yanie 13 April 2025 19:30:58 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Minggu, 13 April 2025 , tim konsultan penanaman bawang merah meninjau lokasi penanaman bawang merah.
Dalam pengecekan lokasi ini, tim konsultan juga membahas beberapa hal kaitannya dengan penanaman bawang merah. Mulai dari proses awal penanaman, perawatan tanaman, hingga proses panen. Pada pertemuan kali ini tim konsultan mengukur ulang lahan tanaman bawang merah milik pemerintah Kalurahan Sidoharjo di Krapyak.
Pengukuran dan pembahasan lebih lanjutnya akan dilanjutkan pada pertemuan berikutnya. Di pertemuan berikutnya, tik konsultan akan memberikan beberapa list berupa kebutuhan pestisida dan herbisida guna menunjang pertumbuhan bawang merah para petani bawang merah. Dengan adanya tim konsultan ini diharapkan hasil panen petani bawang merah dapat maksimal.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Apel Rutin Pemerintah Kalurahan Sidoharjo.
- Selamat Purna Tugas Bapak Juhani
- Syawalan Pemerintah Dan Lembaga Kalurahan Sidoharjo
- Tim Konsultan Bawang Merah Tinjau Lokasi Di Krapyak
- Semarakkan Dumadining Sidoharjo, Warga Sudah Mulai Pasang Umbul-umbul
- SE Tentang Pemasangan Umbul-umbul
- KPM Salurkan PMT Ibu Hamil Untuk Bulan April