Pemberian Stimulus MEP
Dwi S Yanie 12 Juni 2025 21:35:26 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Pemberian stimulus permakanan Monyet Ekor Panjang (MEP), Kamis, 12 Juni 2025 di Kalurahan Sidoharjo.
Untuk hari ini dilaksanakan di area Butketel, Karangwanglu dan Sogo. Di blok tersebut diberikan stimulus permakanan 2 hari sekali jenis permakanan ketela pohon basah.
Sebagai petugas pakan adalah : Area Karangwanglu ibu Sri uwuh, area Sogo Bapak supanto, area butketel Bapak Slamet, dan sebagai koordinator kegiatan ini di Kalurahan Sidoharjo adalah Ulu -ulu. Tujuan dari program ini adalah untuk mencegah perusakan tanaman warga masyarakat oleh MEP yang dilaksanakan dari dana bersumber dari dana BKK keistimewaan tahun 2025.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kalurahan Sidoharjo Tetapkan RKPKal 2026 Bersama Bamuskal
- Paparan Ketapang Bumkal Maju Bersama
- Rapat Koordinasi Pengurus Desa PRIMA "Wanodya Kencana" Bulan September
- Koordinasi Pamong Diikuti Pula Oleh Pengurus KDMP
- Apel Pagi Pamong Kalurahan Sidoharjo Minggu Terakhir Bulan September
- Pengajian BTQ - Pengajian Metode Tsaqifa Cara Cepat Belajar BTQ
- BUNDA PAUD - Ikuti Rapat Koordinasi Dalam Rangka Advokasi Program Pemerintah