Perkuat Perspektif Gender, Pangripto Sidoharjo Ikuti Rakor PPRG
Andang Sulistriyanto 18 Juli 2025 19:31:34 WIB
Sidoharjo (SIDA)-Pada hari Kamis, tanggal 17 Juli 2025, Lurah Sidoharjo menugaskan Pangripto Kalurahan Sidoharjo untuk menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) yang diselenggarakan oleh Dinas Sosial Kabupaten Gunungkidul. Rapat bertempat di Ruang Welas Asih, Kantor Dinsos.
Dalam rapat tersebut, dibahas secara mendalam mengenai Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender (PPRG) sebagai bagian dari komitmen dalam mewujudkan pembangunan yang inklusif, adil, dan merata. Kehadiran Kalurahan Sidoharjo dalam forum ini menjadi bentuk dukungan terhadap kebijakan yang mendorong kesetaraan gender dalam perencanaan dan pengelolaan anggaran di tingkat desa.
Melalui rapat koordinasi ini, diharapkan Kalurahan Sidoharjo dapat semakin memperkuat perspektif gender dalam setiap program dan kegiatan yang dilaksanakan.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Koordinasi TP PKK Kalurahan Sidoharjo Perdana Di Tahun 2026
- Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga Padukuhan Bintaos Akibat Hujan Dan Angin Semalam
- Anggota DPRD Kabupaten Gunungkidul Tinjau Perpustakaan Sumber Ilmu
- Briefing Menuju Akhir Pekan
- Rapat Koordinasi Persiapan Gotong Royong Tahun 2026
- Pengelola Perpustakaan Sumber Ilmu Lakukan Koordinasi Strategis Dengan Lurah Sidoharjo
- Musyawarah Kalurahan Laporan Pertanggungjawaban BUMKAL Maju Bersama
















