Sosialisasi Penjaringan Dan Penyaringan Calon Staf Pamong Di Padukuhan Bintaos
Dwi S Yanie 24 Juli 2025 23:03:10 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Sosialisasi pengisian staf kalurahan Sidoharjo dilaksanakan di Balai Padukuhan Bintaos pada hari Kamis 24 Juli 2025.
Pada kesempatan ini tim yang sosialisasi di Pimpin oleh Ketua Panitia beserta anggota dan dihadiri oleh Bamuskal, tokoh masyarakat dan warga masyarakat.
Secara detail ketua panitia menginfirmasikan formasi staf yang akan diisi berjumlah 2 (dua) staf dan lebih lanjut menjelaskan tata tertib pengisian staf diantaranya syarat-syarat pendaftaran dan mekanisme pendaftaran serta pengisian staf.
Harapannya warga masyarakat yang hadir dalam sosialisasi ini dapat menyebarluaskan informasi dan bila ada yang minat dapat mengikuti prosedur pendaftaran.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kalurahan Sidoharjo Tetapkan RKPKal 2026 Bersama Bamuskal
- Paparan Ketapang Bumkal Maju Bersama
- Rapat Koordinasi Pengurus Desa PRIMA "Wanodya Kencana" Bulan September
- Koordinasi Pamong Diikuti Pula Oleh Pengurus KDMP
- Apel Pagi Pamong Kalurahan Sidoharjo Minggu Terakhir Bulan September
- Pengajian BTQ - Pengajian Metode Tsaqifa Cara Cepat Belajar BTQ