Sosialisasi Penjaringan Dan Penyaringan Calon Staf Pamong Di Padukuhan Bintaos
Dwi S Yanie 24 Juli 2025 23:03:10 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Sosialisasi pengisian staf kalurahan Sidoharjo dilaksanakan di Balai Padukuhan Bintaos pada hari Kamis 24 Juli 2025.
Pada kesempatan ini tim yang sosialisasi di Pimpin oleh Ketua Panitia beserta anggota dan dihadiri oleh Bamuskal, tokoh masyarakat dan warga masyarakat.
Secara detail ketua panitia menginfirmasikan formasi staf yang akan diisi berjumlah 2 (dua) staf dan lebih lanjut menjelaskan tata tertib pengisian staf diantaranya syarat-syarat pendaftaran dan mekanisme pendaftaran serta pengisian staf.
Harapannya warga masyarakat yang hadir dalam sosialisasi ini dapat menyebarluaskan informasi dan bila ada yang minat dapat mengikuti prosedur pendaftaran.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pisah Sambut Kapolsek Tepus Berlangsung Khidmat
- Koordinasi TP PKK Sidoharjo Menyongsong Hari Ibu
- Pemasangan Banner Perubahan APBKal Tahun 2025
- Kunjungan PT Berkah Kopyor Abadi Ke Kelompok Tani Sumber Mulyo
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Terima Kunjungan LPM UII Untuk Persiapan Kegiatan Pengabdian
- Penjelasan Sistem Kerja Alat Air Siap Minum
- Penyerahan Bantuan Alat Dari Program Kosa Bangsa



















