Jaga Kebugaran Jasmani Dengan Senam Obah Bungah
Dwi S Yanie 03 Oktober 2025 08:34:35 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Senam pagi merupakan suatu aktifitas fisik untuk menjaga kebugaran jasmani. Gerakan-gerakan senam pagi bermanfaat untuk melatih otot-otot pada tubuh, melancarkan peredaran darah sehingga lebih sehat dan segar. Paparan sinar matahari pagi juga bagus bagi tubuh karena kandungan vitamin D alaminya.
Pemerintah Kalurahan Sidoharjo selalu mengagendakan senam setiap hari Jum'at pagi seperti yang terlihat pada hari ini, Jum'at tanggal 3 Oktober 2025. Senam dilakukan dihalaman Balai Kalurahan Sidoharjo dengan mengundang instruktur senam yaitu Mbak Wiwik. Senam yang bertema OBAH BUNGAH ini diikuti pleh masyarakat umum dan kali ini didominasi oleh ibu-ibu kader. Pamong juga memanfaatkan kesempatan ini untuk ikut senam bersama.
Selain untuk menjaga kebugaran jasmani, senam juga bisa untuk merefresh fikiran di tengah kesibukan pekerjaan yang sangat padat. Sehingga harapannya tubuh dapat kembali bugar dan fikiran semakin rileks.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Koordinasi TP PKK Kalurahan Sidoharjo Perdana Di Tahun 2026
- Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga Padukuhan Bintaos Akibat Hujan Dan Angin Semalam
- Anggota DPRD Kabupaten Gunungkidul Tinjau Perpustakaan Sumber Ilmu
- Briefing Menuju Akhir Pekan
- Rapat Koordinasi Persiapan Gotong Royong Tahun 2026
- Pengelola Perpustakaan Sumber Ilmu Lakukan Koordinasi Strategis Dengan Lurah Sidoharjo
- Musyawarah Kalurahan Laporan Pertanggungjawaban BUMKAL Maju Bersama

.jpeg)
















