Bupati Gunungkidul Kunjungi KPM Penerima RTLH Di Padukuhan Prigi
Dwi S Yanie 15 Oktober 2025 22:37:46 WIB
Sidoharjo (SIDA) - Bupati Gunungkidul melakukan kunjungan ke Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bantuan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang bersumber dari dana APBD Tahun 2025. Pada kesempatan ini, beliau menghendaki untuk mengunjungi salah satu KPM yang ada di Kalurahan Sidoharjo tepatnya di Padukuhan Prigi yaitu RTLH atas nama bapak Pawiro Dimin.
Kedatangan Bupati Gunungkidul disambut oleh Panewu serta dari Polsek dan Danramil serta Lurah Sidoharjo serta jajarannya. Kedatangan Ibu Bupati juga disambut dengan gembira oleh penerima manfaat RTLH yang biasa disebut Mbah Pawiro. Dirinya yang didampingi oleh keluarganya secara langsung mengucapkan banyak terimakasih kepada Ibu Bupati telah diberikan bantuan yang tentunya sangat bermanfaat sekali untuk dirinya.
Setelah mengunjungi lokasi RTLH, Ibu Bupati berkenan untuk mengunjungi lokasi wisata edukasi kebun gizi yang berlokasi di Padukuhan Prigi juga. Dan bersama Ibu Lurah memanen kembang kol yang memang sudah siap untuk dipanen.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Anggota DPRD Kabupaten Gunungkidul Tinjau Perpustakaan Sumber Ilmu
- Briefing Menuju Akhir Pekan
- Rapat Koordinasi Persiapan Gotong Royong Tahun 2026
- Pengelola Perpustakaan Sumber Ilmu Lakukan Koordinasi Strategis Dengan Lurah Sidoharjo
- Musyawarah Kalurahan Laporan Pertanggungjawaban BUMKAL Maju Bersama
- RAT Tutup Buku Tahun 2025 LKMA PUAP Gapoktan Dan LKD Mandiri Pangan
- Lurah Sidoharjo Hadiri Peresmian Rumah Dinas Polsek Tepus



















