Selamat Bertugas Di Tempat Yang Baru Bapak Aris Eko Nugroho
Dwi S Yanie 03 November 2025 20:20:01 WIB
Sidoharjo (SIDA) – Pemerintah Kalurahan Sidoharjo mengucapkan selamat dan sukses kepada Bapak Aris Eko Nugroho, S.P., M.Si., yang sebelumnya menjabat sebagai Paniradya Pati DIY, dan kini mendapat amanah baru sebagai Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta.
Perpindahan tugas ini menjadi bentuk kepercayaan dan apresiasi atas dedikasi serta kinerja beliau dalam mendukung pembangunan dan inovasi di bidang pertanian serta ketahanan pangan di wilayah DIY.
Semoga dengan jabatan baru ini, Bapak Aris Eko Nugroho senantiasa diberikan kesehatan, kekuatan, dan keberhasilan dalam menjalankan amanah, serta terus membawa kemajuan bagi sektor pertanian dan ketahanan pangan di Daerah Istimewa Yogyakarta.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Bertugas Di Tempat Yang Baru Bapak Aris Eko Nugroho
- Dua Insan Pendidikan Kapanewon Tepus Melaju Tingkat Nasional
- PKK Bintaos Padukuhan Rapat Rutin dengan Pelestarian Tari Reog Gunungkidulan
- Kabar duka menyelimuti Padukuhan Pulegundes I
- memperkuat akses permodalan dan meningkatkan kapasitas pengurus koperasi
- Persiapan Sidang Tera 2025
- koordinasi terbatas

















