Berita Desa
-
Penyaluran Insentif Tendik PAUD Dan Kader Posbindu Alokasi Bulan Desember
20 Desember 2024 17:30:48 WIB Andang SulistriyantoSidoharjo (SIDA)- Jum’at, 20 Desember 2024,Pemerintah Kalurahan Sidoharjo menyalurkan insentif Tendik PAUD dan insentif kader Posbindu untuk alokasi bulan Desember 2024. Sejumlah 11 Tendik PAUD dan 66 kader Posbindu menerima insentif di akhir tahun ini. Insentif untuk tendik PAUD ..selengkapnya
-
Mari hidup sehat bersama, mulai dari langkah kecil dengan senam rutin di Balai Kalurahan Sidoharjo
20 Desember 2024 17:29:19 WIB Andang SulistriyantoSidoharjo (SIDA)- Jum’at, 20 Desember 2024, Pemerintah Kalurahan Sidoharjo menyelenggarakan senam sehat yang dilaksanakan di halaman balai kalurahan Sidoharjo. Senam sehat ini di gratiskan untuk umum dan di anggarkan dalam Anggaran Pendapatan Dan Belanja Kalurahan ( APBKal) Sidoharjo Tahun 2024. ..selengkapnya
-
Kepyakan arahan dan penyerahan simbolis BKK Dais
20 Desember 2024 16:07:20 WIB Heru_SusiloPemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta melalui Paniradya Kaistimewan Daerah Istimewa Yogyakarta menyelanggarakan Kepyakan arahan dan penyerahan simbolis bantuan keuangan khusus dana keistimewaan tahun anggaran 2025 kepada kabupaten/ kota dan kalurahan oleh Gubernur pada hari Jum’at tanggal ..selengkapnya
-
Penerimaan KKN Atma Jaya Yogyakarta
20 Desember 2024 15:56:12 WIB Heru_SusiloPenerimaan KKN Atma Jaya Yogyakarta dilaksanakan di Aula Kapanewon Tepus pada hari Jum’at 20 Desember 2024.Dalam acara ini hadir Panewu, Kapolsek, Danramil dari Kapanewon Tanjungsari dan Kapanewonn Tepus, Lurah serta Dosen dan mahasiswa Atma Jaya Yogyakarta.Dalam acara ini Panewu Tepus menyampaikan ..selengkapnya
-
Penandatanganan Berita Acara Usulan Penyesuaian Program BKK Dais
19 Desember 2024 20:28:21 WIB Heru_SusiloSehubungan telah dilaksanakannya FGD Usulan Penyesuaian Program dan Kegiatan Keistimewaan TA 2025 pada tanggal 11-13 Desember 2024 di Jakarta, Paniradya Kaistimewan mengadakan Penandatanganan Berita Acara yang diselenggarakan pada hari Ka,is 19 Desember 2024 di Ruang Rapat Wisanggeni, Unit VIII, Lantai ..selengkapnya
-
Sosialisasi Program Pembentukan Peraturan Daerah
19 Desember 2024 20:25:05 WIB Heru_SusiloHari Rabu tanggal 18 Desember 2024, Lurah Sidoharjo mengikuti Sosialisasi Program Pembentukan Peraturan Daerah (PROPEMPERDA) Gunungkidul Tahun 2025, Hadir dalam kegiatan ini sebagai Narasumber Anggota Bapemperda DPRD.GK, Bapak Maryanto dan Ibu Ketua Propem Bapemperda Ibu Ery Agustin Sudiyanti.Sebagai ..selengkapnya
-
Rapat Laporan TPK Sidoharjo Sinergi untuk Transparansi dan Pembangunan Kalurahan
19 Desember 2024 16:56:53 WIB Andang SulistriyantoSidoharjo (SIDA) Kamis 19 Desember 2024 – Di Balai Kalurahan Sidoharjo di laksanakan rapat laporan Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) kepada Lurah Sidoharjo. Acara ini juga dihadiri oleh Kasidatun Kejaksaan Negeri Kabupaten Gunungkidul, Panewu Kapanewon Tepus, dan Badan Musyawarah Kalurahan (Bamuskal) ..selengkapnya
-
Bamuskal Sidoharjo Laksanakan Muskal DTKS di Akhir Tahun 2024
19 Desember 2024 16:51:39 WIB Andang SulistriyantoSidoharjo (SIDA) - Kamis, 19 Desember 2024, Badan Permusyawaratan Kalurahan (Bamuskal) Sidoharjo mengadakan Musyawarah Kalurahan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (Muskal DTKS) . Dalam kegitan ini dilakukan pencermatan penidaklayakan bantuan sosial maupun pengajuan usulan warga masyarakat dari ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Monitoring Dan Evaluasi Bidang Pemberdayaan Masyarakat
- FGD Penyusunan Kajian Pemajuan Usaha Desa Prima Tahun 2025
- Tim KPU Lakukan Kroscheck Data Di Kalurahan Sidoharjo
- FGD Sosialisasi Pemanfaatan Ruang DIY
- Penyusunan Dan Penetapan Dokumen Standar Pelayanan
- Pisah Sambut Kapolsek Tepus Berlangsung Khidmat
- Koordinasi TP PKK Sidoharjo Menyongsong Hari Ibu

















