Berita Desa

  • Cara Undah Aplikasi E-Pusda Gunungkidul

    26 September 2023 21:32:14 WIB Dwi S Yanie
    Cara Undah Aplikasi E-Pusda Gunungkidul
    Sidoharjo (SIDA) - E-pusda gunungkidul adalah aplikasi layanan perpustakaan berbasis digital di Gunungkidul. Aplikasi tersebut dibuat untuk meningkatkan minat baca masyarakat dan memudahkan masyarakat untuk membaca dimana saja dan kapan saja. Hal tersebut karena aplikasi epusdagunungkidul dapat diunduh ..selengkapnya

  • Sosialisasi Perpustakaan Digital E-pusda Gunungkidul

    26 September 2023 21:27:07 WIB Dwi S Yanie
    Sosialisasi Perpustakaan Digital E-pusda Gunungkidul
    Sidoharjo (SIDA) - Dalam rangka meningkatkan minat dan budaya membaca masyarakat, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan sosialisasi Perpustakaan Digital epusdagunungkidul di Kalurahan Sidoharjo pada hari Selasa (26/9/2023).  Hadir dari Dispussip Gunungkidul yaitu ..selengkapnya

  • Pendampingan Verval DTKS Di Padukuhan Bengle I

    25 September 2023 20:40:29 WIB Dwi S Yanie
    Pendampingan Verval DTKS Di Padukuhan Bengle I
    Sidoharjo (SIDA) - Tim SID pada Senin malam (25/9/2023) melakukan pendampingan ke Padukuhan Bengle I untuk verval data DTKS. Pendamping Padukuhan Bengle I yaitu Waluyo. Bersama dukuh Bengle I, RT dan RW melakukan pencermatan data dan dilakukan verval. Hasil verval, akan diinput dalam aplikasi sebagai ..selengkapnya

  • Menu PMT Hari Ke 8

    25 September 2023 20:36:31 WIB Dwi S Yanie
    Menu PMT Hari Ke 8
    Sidoharjo (SIDA) - PMT untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo hari ke 8 diberikan pada hari Senin (25/9/2023). Menu hari ke 8 ini adalah sup bakso sapi dan buah melon. Tim PMT segera menyalurkan PMT yang sudah dimasukkan ke dalam box. Tidak hanya sekedar menyalurkan saja, tim juga memastikan ..selengkapnya

  • Pembinaan Tendik PAUD Dan Wali PAUD

    25 September 2023 20:31:05 WIB Dwi S Yanie
    Pembinaan Tendik PAUD Dan Wali PAUD
    Sidoharjo (SIDA) - Lembaga PAUD di Kalurahan Sidoharjo yang berada dibawah naungan Pemerintah Kalurahan Sidoharjo berjumlah 4. Yaitu KB Putera Pertiwi (Padukuhan Bintaos), SPS Bakti Mulya (Padukuhan Jati), SPS Sri Gunting (Padukuhan Puleireng), SPS Tunas Mulia (Padukuhan Pulegundes II). Saat ini, jumlah ..selengkapnya

  • Akta Kematian Bapak Wasno

    25 September 2023 20:29:30 WIB Dwi S Yanie
    Akta Kematian Bapak Wasno
    Sidoharjo (SIDA) - Innalillahi wainnailaihi roji'un.... telah berpulang ke pangkuan Tuhan Bapak Wasno ayahanda dari Jagabaya Sidoharjo Bapak Eka Sulistyana pada Minggu malam (24/9/2023). Jenazah selanjutnya dimakamkan pada hari Senin (25/9/2023) sekira pukul 13.00 WIB. Pihak keluarga segera melakukan ..selengkapnya

  • Apel Senenan, 25 September 2023

    25 September 2023 20:28:14 WIB Dwi S Yanie
    Apel Senenan, 25 September 2023
    Sidoharjo (SIDA) - Senin, 25 September 2023 dilakukan apel persiapan kerja bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo yang diikuti semua Pamong. Apel dipimpin oleh Kamituwa (Waluyo) dan selaku pembina apel adalah Lurah Sidoharjo (Evi Nurcahyani, SIP). Apresiasi diberikan oleh Lurah kepada peserta apel yang ..selengkapnya

  • Stik Roll Lele Menu PMT Hari Ke 7

    25 September 2023 10:03:25 WIB Dwi S Yanie
    Stik Roll Lele Menu PMT Hari Ke 7
    Sidoharjo (SIDA) - Stik Roll Lele adalah menu PMT yang diberikan untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo hari ke 7 pada hari Minggu (24/9/2023). Menu PMT juga ditambah buah semangka sebagai pelengkapnya.Tim PMT segera menyalurkan PMT yang sudah dikemas cantik kepada 16 balita sasaran se Kalurahan ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung