Berita Desa

  • Sosialisasi Perda Tentang Kearsipan

    20 September 2021 18:12:21 WIB Dwi S Yanie
    Sosialisasi Perda Tentang Kearsipan
    Sidoharjo (SIDA) - Senin, 20 September 2021 dilaksanakan Sosialisasi Perda Nomor 4 Tahun 2018 tentang Penyelenggaraan Kearsipan di Kalurahan Sidoharjo Kapanewon Tepus oleh DPRD Kabupaten Gunungkidul.  Hadir dalam acara sosialisasi dari anggota komisi D DPRD Kabupaten Gunungkidul selaku narasumber, ..selengkapnya

  • MUSRENBANGKAL RKP KAL 2022

    20 September 2021 16:12:55 WIB Heru_Susilo
    MUSRENBANGKAL RKP KAL 2022
    Sidoharjo, 20 September 2021 dilaksanakan musrawarah perencanaan pembangunan kalurahan tahun 2022 yang bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Dalam acara ini dihadiri oleh Panewu, Kapolsek, Danramil, Pendamping, Lurah, Bamuskal, TIM Penyusun RKP, Lembaga, Forum Anak, Kader Kesehatan, Kader Posyandu ..selengkapnya

  • Hari Ini DPT Ditetapkan

    17 September 2021 19:55:47 WIB Dwi S Yanie
    Hari Ini DPT Ditetapkan
    Sidoharjo (SIDA) - Jum'at, 17 September 2021 Panitia Pemilihan Lurah Kalurahan Sidoharjo mengadakan penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT), bertempat di Sekretariat Panitia di kompleks Balai Kalurahan Sidoharjo dengan menghadirkan seluruh Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP).  Berdasarkan hasil ..selengkapnya

  • Pengambilan Gambar Festival Jathilan

    13 September 2021 21:48:04 WIB Dwi S Yanie
    Pengambilan Gambar Festival Jathilan
    Sidoharjo (SIDA) - Minggu, 12 September 2021, Kontingen Jathilan Kapanewon Tepus mengadakan pengambilan gambar untuk festival Jathilan Kabupaten Gunungkidul tahun 2021. Grup Jathilan Turonggo Mudho dari Padukuhan Pulegundes,Kalurahan Sidoharjo ditunjuk untuk mengikuti kegiatan tersebut. Joko Santoso,S.H ..selengkapnya

  • Monitoring Kegiatan Fisik Oleh Bamuskal

    13 September 2021 19:44:12 WIB Dwi S Yanie
    Monitoring Kegiatan Fisik Oleh Bamuskal
    Sidoharjo (SIDA) - Bamuskal Kalurahan Sidoharjo melakukan monitoring kegiatan fisik jamban sehat dana APBKal Tahun 2021 pada Senin, 13 September 2021. Bamuskal meninjau langsung ke lokasi 11 KPM penerima bantuan jamban sehat di 11 padukuhan.  Monitoring dilaksanakan untuk mengetahui sejauh mana ..selengkapnya

  • Koordinasi Tim RKP

    10 September 2021 12:48:05 WIB Dwi S Yanie
    Koordinasi Tim RKP
    Sidoharjo (SIDA) - Jum'at, 9 September 2021 dilaksanakan Koordinasi Tim RKP dalam rangka persiapan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kalurahan Sidoharjo yang akan dilaksanakan pada tanggal 20 September 2021 mendatang. Musrenbang Kalurahan dilaksanakan untuk menyusun Daftar Usulan Rencana Kerja ..selengkapnya

  • Pendaftaran Ditutup, Ini Para Pendaftar Bacalur Kalurahan Sidoharjo Tahun 2021

    09 September 2021 18:14:00 WIB Dwi S Yanie
    Pendaftaran Ditutup, Ini Para Pendaftar Bacalur Kalurahan Sidoharjo Tahun 2021
    Sidoharjo (SIDA) - Kamis, 9 September 2021 merupakan hari terakhir pendaftaran Bakal Calon Lurah Kalurahan Sidoharjo. Di hari terakhir ini ada 3 pendaftar bakal calon Lurah yang yang datang ke Sekretariat Panitia di Kompleks Balai Kalurahan Sidoharjo.Pendaftar tsb adalah:  1. Aditya Darmadi warga ..selengkapnya

  • Monitoring Penggunaan Dana Desa

    09 September 2021 18:11:22 WIB Dwi S Yanie
    Monitoring Penggunaan Dana Desa
    Sidoharjo (SIDA) - Kamis , 09 September 2021 Pemerintah Kalurahan Sidoharjo mendapatkan monitoring penggunaan Dana Desa dari Biro Bina Pemberdayaan Masyarakat Sekretariat Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Tim monitoring di sambut oleh Lurah Sidoharjo (EVI NURCAHYANI,SIP) beserta Pamong, Panewu ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung