Berita Desa
-
Pelantikan Ketua Tim Penggerak PKK
23 Februari 2022 17:27:41 WIB Heru_SusiloSidoharjo (SIDA)- Selasa, 22 Februari 2022 telah dilantik Ketua Tim Penggerak PKK Kalurahan Sidoharjo dan Kalurahan Tepus bertempat di Kapanewon Tepus. Pelantikan dihadiri oleh Ketua TP PKK Kabupaten Gunungkidul, Diyah Sunaryanta, Panewu Tepus, TP PKK Kapanewon Tepus, Lurah se Kalurahan Sidoharjo, ..selengkapnya
-
Rakor RDS Sekaligus Penyerahan Alat Posyandu Satelit Dan PMT Ibu Hamil
21 Februari 2022 21:34:10 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Senin, 21 Februari 2022 dilaksanakan rapat koordinasi pengurus Rumah Desa Sehat (RDS) bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Rakor dihadiri oleh Lurah Sidoharjo, Kamituwa, kader KPM, pengurus RDS serta koordinator kader kesehatan padukuhan. Dalam sambutan, Lurah Sidoharjo, ..selengkapnya
-
PMT PAUD Bulan Februari
21 Februari 2022 21:25:43 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Senin pagi, 21 februari 2022 secara simbolis Lurah Sidoharjo menyerahkan PMT PAUD kepada Tenaga Pendidik PAUD dari empat lembaga PAUD bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. PMT yang diberikan kali ini berupa Kue Donat, Nugget, Puding serta buah rambutan. Selanjutnya Tendik ..selengkapnya
-
Rakor Senenan Bulan Februari Minggu Ketiga
21 Februari 2022 21:18:59 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Rapat koordinasi rutin Pamong Kalurahan Sidoharjo dilaksanakan Senin, 21 Februari 2022 bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Rapat koordinasi dihadiri oleh Lurah, Pamong, Bamuskal, serta Babinkamtibmas Kalurahan Sidoharjo. Informasi disampaikan oleh Lurah Sidoharjo, ..selengkapnya
-
Tim Volly Kalurahan VS Tim Volly Padukuhan Klepu
19 Februari 2022 22:57:11 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- PKK Kalurahan Sidoharjo mengadakan pertandingan persahabatan bola volly melawan tim putri Padukuhan Klepu, bertempat di Lapangan Volly Padukuhan Klepu Kalurahan Sidoharjo Kapanewon Tepus. Dalam tim PKK Kalurahan tampak Lurah Sidoharjo, Evi Nurcahyani, SIP ikut bertanding. ..selengkapnya
-
Jum'at Sehat Diawali Dengan Senam
19 Februari 2022 11:29:14 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Senam Jum'at sehat bersama Pemerintah Kalurahan Sidoharjo dan Desa Siaga Sidoharjo pada Jum'at, 18 Februari 2022 dilaksanakan seperti biasa di halaman Balai Kalurahan Sidoharjo. Senam pada kali ini mengundang instruktur senam, Mbak Novi. Senam diikuti oleh Pamong dan lembaga ..selengkapnya
-
Rakor PMKS Kapanewon Tepus
19 Februari 2022 11:27:46 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Jum'at, 18 Februari 2022 dilaksanakan Rapat Koordinasi PMKS (Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial) Kapanewon Tepus Tahun 2022. Perwakilan dari Kalurahan Sidoharjo adalah Kamituwa, Ulu-ulu, Operator SID, Kader Kesehatan serta Kader DTKS. Panewu Tepus, Alsito,S.Sos menyampaikan ..selengkapnya
-
Desa Siaga In Action
16 Februari 2022 22:36:15 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA)- Salah satu program Desa Siaga di Tahun 2022 ini adalah senam keliling 11 Padukuhan yang rencana akan dilaksanakan setiap satu bulan sekali. Perdana, sebelum mengawali senam ke masing-masing pqdukuhan, launching dilaksanakan di Taman Bina Boga Olahraga (BIBORA) Padukuhan Pulengelo. ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rembug Tani Diikuti Kelompok Penerima DAK
- Rangkaian Acara Tradisi Rasul Padukuhan Bintaos
- Apel Hari Senin, Petugas Didominasi Perempuan
- Rangkaian Tradisi Rasulan Pulekulon
- Rangkaian Acara Dumadining Sidoharjo Ditutup Dengan Pentas Seni Jathil
- Lomba Sesorah Basa Jawa Dalam Rangka Memperingati Hari Kartini
- Upacara Peringatan Hari Kartini