Berita Desa
-
Apel Kerja 2 Oktober 2023 Dengan Nuansa Batik
02 Oktober 2023 21:27:02 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Senin, 2 Oktober 2023 dilakukan apel persiapan kerja bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo yang diikuti semua Pamong. Apel dipimpin oleh Pangripta (Andang Sulistriyanto) dan selaku pembina apel adalah Lurah Sidoharjo (Evi Nurcahyani, SIP). Apel kali ini agak berbeda, dengan nuansa ..selengkapnya
-
PMT Hari Ke 15 Diberikan Hari Ini
02 Oktober 2023 21:23:53 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - PMT untuk balita sebagai upaya penanganan Stunting Kalurahan Sidoharjo hari ke 15 diberikan pada hari Senin (2/10/2023). Menu PMT dihari ke 15 yang dibuat adalah sayur bening, nugget ayam ditambah dengan buah pisang. Tim PMT kemudian segera menyalurkan PMT yang telah dibuat dan ..selengkapnya
-
Pemberian PMT Hari Ke 14
02 Oktober 2023 21:19:27 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - PMT untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo hari ke 14 diberikan pada hari Minggu (1/10/2023). Menu hari ke 14 yang dibuat ini adalah stik roll lele dan buah semangka. Seperti biasa Tim PMT segera menyalurkan PMT yang telah dipacking rapi dan menarik kepada 16 balita sasaran. ..selengkapnya
-
Peningkatan Aparatur Desa Di Next Hotel Hari Pertama
02 Oktober 2023 21:16:12 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Minggu, 1 Oktober 2023 Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa dan pengurus kelembagaan dilaksanakan di Next Hotel Yogyakarta pada tanggal 1 Oktober sampai dengan 4 Oktober 2023. Kalurahan Sidoharjo hadir dengan diwakili Carik, Bamuskal dan PKK dan masuk dalam kelas ..selengkapnya
-
Pemberian PMT Hari Ke 13
30 September 2023 21:30:27 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - PMT untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo hari ke 13 diberikan pada hari Sabtu (30/9/2023). Menu hari ke 13 yang dibuat ini adalah rolade ayam dan buah anggur. Seperti biasa Tim PMT segera menyalurkan PMT yang telah dipacking rapi dan menarik kepada 16 balita ..selengkapnya
-
Pengelola Perpusdes Sumber Ilmu Sosialisasikan Epusda
30 September 2023 21:24:52 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Pengelola Perpustakaan Sumber Ilmu melakukan sosialisasi perpustakaan digital epusda Gunungkidul kepada Forum Anak di Kalurahan Sidoharjo (Andesi) pada hari Sabtu (30/9/2023). Sosialisasi meliputi pengenalan aplikasi epusda, cara install hingga fitur-fitur menarik didalamnya. Dengan ..selengkapnya
-
Pentingnya Kesehatan Reproduksi Bagi Remaja
30 September 2023 21:23:03 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Sabtu, 30 September 2023 dilaksanakan Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Remaja bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Penyuluhan menghadirkan Forum Anak Sidoharjo atau Andesi. Narasumber yang dihadirkan yaitu dari UPT Puskesmas Tepus I, Fahmanida Puspa atau sering disapa Bidan ..selengkapnya
-
Kader Sidoharjo Ikuti Jambore Kader Di Jonge
30 September 2023 21:21:05 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Sabtu, 30 September 2023, 4 (empat) kader posyandu Kalurahan Sidoharjo mengikuti Jambore Kader di Telaga Jonge, Pacarejo, Semanu. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul. Jambore kader kali ini mengambil tema Peningkatan Ketrampilan Dasar Kader Dalam ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rangkaian Acara Dumadining Sidoharjo Ditutup Dengan Pentas Seni Jathil
- Lomba Sesorah Basa Jawa Dalam Rangka Memperingati Hari Kartini
- Upacara Peringatan Hari Kartini
- Kirab Gunungan Warnai Puncak Acara Dumadining Sidoharjo
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Berikan Stimulan Untuk Gereja
- Sarasehan Dan Do'a Lintas Agama
- Anjangsana Ke Rumah Bapak Ramelan Suseno, Mantan Lurah Sidoharjo