Berita Desa
-
Hari Ke 5 Penyaluran PMT
22 September 2023 20:46:00 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - PMT untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo hari ke 5 diberikan pada hari Jum'at (22/9/2023). Berbahan dasar telur, susu, keju, santan, labu kuning dan bahan pelengkap lainnya, jadilah sebuah menu yang tentu disukai balita yaitu puding susu telur keju labu kuning. Ditambahkan ..selengkapnya
-
Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Salurkan PMT PAUD Bulan September
22 September 2023 20:44:21 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Pemerintah Kalurahan Sidoharjo kembali menyalurkan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk anak PAUD pada Jum'at pagi (22/9/2023). PMT PAUD diberikan untuk 4 lembaga PAUD yang ada di Kalurahan Sidoharjo yaitu KB Putera Pertiwi, SPS Bakti Mulya, SPS Sri Gunting dan SPS Tunas Mulia. Secara ..selengkapnya
-
Pertemuan Rutin KWT Maju Bersama
22 September 2023 20:42:53 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Jum'at, 22 September 2023 bertempat di Bibora Pulengelo, Sidoharjo Tepus Gunungkidul KWT (Kelompok Wanita Tani) Maju Bersama Pulengelo mengadakan pertemuan rutin KWT. Dalam acara pertemuan dihadiri oleh Penyuluh dari BPP Kapanewon Tepus serta semua anggota KWT. Dalam acara ini dibahas ..selengkapnya
-
Semangat Gotong Royong Warga Pulegundes Buka Akses Jalan Baru
22 September 2023 20:40:21 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Warga Padukuhan Pulegundes I dan Pulegundes II melanjutkan pembuatan akses jalan menuju ke makam yang berlokasi di Ketos Padukuhan Pulegundes I Kalurahan Sidoharjo pada hari Jum'at 8 September 2023. Jalan sepanjang kurang lebih 200 meter dibuat secara gotong royong. Progres pembuatannya ..selengkapnya
-
Pemkal Sidoharjo Hadiri Pelepasan Purna Tugas Pejabat Kapanewon Tepus
22 September 2023 20:39:02 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Jum'at, 22 September 2023 bertempat di Aula Kapanewon Tepus diadakan Pelepasan Purna Tugas Panewu Tepus (Alsito, S.Sos), Panewu Anom (Priyanto, S.Sos.MM ) dan Staf Kapanewon Tepus (Riadah) serta Alih Tugas Kapolsek Tepus (AKP Jarwanto, SH.,MH) Dalam acara tersebut dihadiri oleh Lurah, ..selengkapnya
-
Penyaluran PMT Hari Ke Empat
21 September 2023 20:52:13 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Distribusi PMT hari keempat untuk balita resiko stunting di Kalurahan Sidoharjo dilaksanakan pada hari Kamis (21/9/2023). Timlak PMT membuat menu yang berbeda setiap harinya yang telah disusun sebelumnya. Setelah PMT diolah dan menjadi sebuah menu, tim segera mendistribusikannya kepada ..selengkapnya
-
KPM Terima Insentif
21 September 2023 20:35:50 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Kamituwa Sidoharjo (Waluyo) menyerahkan insentif untuk KPM pada hari Kamis, 21 September 2023 bertempat diruangan kerja Kamituwa, kompleks Balai Kalurahan Sidoharjo. Insentif yang diberikan untuk Bulan Juli, Bulan Agustus dan Bulan September. Pemberian insentif ini berasal dari anggaran ..selengkapnya
-
Uang Saku Kader Triwulan III Disalurkan
21 September 2023 20:29:30 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Uang saku Kader KB dan Kader Posyandu triwulan III disalurkan pada hari Kamis, 21 September 2023 bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Penyerahan uang saku untuk kader ini berbarengan pula dengan pelaksanaan pembinaan Kader. Jumlah uang yang diberikan sebesar Rp.50 ribu per bulan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rangkaian Acara Dumadining Sidoharjo Ditutup Dengan Pentas Seni Jathil
- Lomba Sesorah Basa Jawa Dalam Rangka Memperingati Hari Kartini
- Upacara Peringatan Hari Kartini
- Kirab Gunungan Warnai Puncak Acara Dumadining Sidoharjo
- Pemerintah Kalurahan Sidoharjo Berikan Stimulan Untuk Gereja
- Sarasehan Dan Do'a Lintas Agama
- Anjangsana Ke Rumah Bapak Ramelan Suseno, Mantan Lurah Sidoharjo