Berita Desa

  • Penyuluhan Kesehatan Lansia

    14 Juli 2023 20:09:19 WIB Heru_Susilo
    Penyuluhan Kesehatan Lansia
    Sidoharjo (SIDA) - Kader dan PKK Kalurahan Sidoharjo mengikuti penyuluhan kesehatan lansia pada hari Jum'at (14/7/2023) bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo. Pada acara penyuluhan, hadir sebagai narasumber Programmer Lansia UPT Puskesmas Tepus I (Ori Divi Astati) yang memberikan materi mengenai kesehatan ..selengkapnya

  • Sapa Warga Jati

    14 Juli 2023 20:07:33 WIB Heru_Susilo
    Sapa Warga Jati
    Sidoharjo (SIDA) - Pemerintah Kalurahan Sidoharjo mengadakan sapa warga Padukuhan Jati pada Kamis malam (13/7/2023) bertempat di Balai Padukuhan Jati. Sapa warga dihadiri Lurah, Pamong, Bamuskal keterwakilan wilayah serta masyarakat Padukuhan Jati. Sapa warga dilaksanakan sebagai ajang silaturahmi antara ..selengkapnya

  • Diatribusi Infantometer dan Alat Posbindu PTM

    13 Juli 2023 22:32:42 WIB Dwi S Yanie
    Diatribusi Infantometer dan Alat Posbindu PTM
    Sidoharjo (SIDA) - Pemerintah Kalurahan Sidoharjo yang diwakili oleh Kamituwa (Waluyo) menyerahkan alat Infantometer dan alat cek untuk kegiatan Posbindu di Padukuhan Jati, Kalurahan Sidoharjo Kamis Siang (13/7/2023). Penyerahan alat-alat tersebut disaksikan oleh Dukuh Jati berbarengan dengan kegiatan ..selengkapnya

  • Rapat Kring Di Padukuhan Bengle II

    13 Juli 2023 22:30:47 WIB Dwi S Yanie
    Rapat Kring Di Padukuhan Bengle II
    Sidoharjo (SIDA) - Kamis (13/7/2023) dilaksanakan Rapat Kring Padukuhan Bengle II bertempat di Padukuhan Bengle II. Rapat Kring dengan narasumber yaitu Panewu Tepus dan dari BPP Kapanewon Tepus. Dari Pemerintah Kalurahan dihadiri oleh Ulu-ulu Sidoharjo. Peserta rapat Kring terdiri dari Dukuh, RT, RW, ..selengkapnya

  • Posbindu PTM Padukuhan Puleireng

    13 Juli 2023 22:27:39 WIB Dwi S Yanie
    Posbindu PTM Padukuhan Puleireng
    Sidoharjo (SIDA) - Kegiatan Posbindu PTM Padukuhan Puleireng, Rabu (12/7/2023) bertempat di Balai Padukuhan Puleireng dimulai pukul 10.00 WIB. Posbindu dilaksanakan dibawah binaan langsung UPT Puskesmas Tepus I. Adapun yang menjadi petugas Posbindu adalah kader Posbindu Padukuhan Puleireng. Kegiatan ..selengkapnya

  • Sapa Warga Puleireng

    12 Juli 2023 22:00:52 WIB Heru_Susilo
    Sapa Warga Puleireng
    Sidoharjo, 12 Juli 2023. Sapa Warga Putaran ke Enam dilaksanakan di Padukuhan Puleireng. Acara ini dihadiri oleh Lurah beserta pamong, Bamuskal keterwakilan wilayah, serta warga Padukuhan Puleireng. Dalam sambutannya Lurah (Evi Nurcahyani, SIP) menyampaikan bahwa acara sapa warga selain menginformasikan ..selengkapnya

  • Pererat Komunikasi, Padukuhan Bintaos Adakan Koordinasi Intern

    12 Juli 2023 09:01:12 WIB Dwi S Yanie
    Pererat Komunikasi, Padukuhan Bintaos Adakan Koordinasi Intern
    Sidoharjo (SIDA) - Hari Selasa, 11 juli 2023 bertempat di Balai Padukuhan Bintaos, Lurah Sidoharjo mengadakan pertemuan intern antara Bamuskal keterwakilan wilayah Bintaos, Pengurus Padukuhan, Lembaga Padukuhan, RW, RT, Kader dan perwakilan Masyarakat. Dalam kesempatan tersebut dikoordinasikan bersama ..selengkapnya

  • Akta Kematian Almarhumah Ibu Painem

    11 Juli 2023 19:36:41 WIB Dwi S Yanie
    Akta Kematian Almarhumah Ibu Painem
    Sidoharjo (SIDA) - Akta Kematian merupakan salah satu dokumen yang diterbitkan oleh Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) guna mencatat kematian seseorang dan menghapus seluruh data penduduk yang sudah meninggal dari daftar kependudukan. Sehubungan dengan pelayanan _up to date_ kependudukan, ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung