Berita Desa
-
Dinas PERTARU DIY Cek Lokasi Untuk Izin Gubernur
05 November 2020 17:06:19 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Hari ini, Kamis (05/11/2020) dilaksanakan cek lokasi untuk ijin gubernur yang diajukan oleh Pemerintah Kalurahan. Dari 16 pengajuan, yang di cek baru 4 lokasi. Hadir dalam kegiatan tersebut Penewu Kapanewon Tepus didampingi Jawatan Praja, BPKel serta OPD terkait lokasi yang diajukan. ..selengkapnya
-
Patuhi Protokol, Posyandu Balita Tetap Bisa Rutin Dilaksanakan
05 November 2020 16:50:27 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Kegiatan Posyandu Balita sempat terhenti selama pandemi Covid 19. Setelah diadakan sosialisasi kegiatan Posyandu di masa Adaptasi Kebiasaan Baru oleh UPT Puskesmas Tepus I, kini Posyandu Balita dapat dilaksanakan kembali dengan mengikuti panduan-panduan kegiatan Posyandu di masa AKB. ..selengkapnya
-
Pelaksanaan POSBINDU Di Masa AKB
03 November 2020 11:40:41 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Pos Binaan Terpadu Penyakit Tidak Menular (POSBINDU PTM) adalah kegiatan monitoring dan deteksi dini faktor resiko PTM. Setelah sekian lama POSBINDU ditiadakan karena Covid 19, setelah adanya Sosialisasi Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) Kegiatan Posbindu di UPT Puskesmas Tepus I pada ..selengkapnya
-
Penyerahan Pembayaran Klaim Asuransi Oleh BKAD-UPK Mekarsari
02 November 2020 22:05:05 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Penyerahan langsung klaim Asuransi Jiwa dari PT Asuransi Jiwa Syariah Bumiputera (PT AJSB) oleh BKAD – UPK Mekar Sari Kapanewon Tepus disaksikan Oleh Ibu Evi Nurcahyani, SIP (Lurah Kalurahan Sidoharjo) kepada ahli waris yaitu Bapak Wasito didampingi pengurus kelompok KWT Melati ..selengkapnya
-
SELAMAT MEMPERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW
29 Oktober 2020 07:09:48 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Pemerintah Kalurahan Sidoharjo mengucapkan selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, 12 Rabiul Awal 1442 H. ..selengkapnya
-
Tahapan Pengumuman DPT, PPS Lakukan Penempelan DPT Di Tempat-Tempat Strategis
28 Oktober 2020 20:32:55 WIB Dwi S YanieSidoharjo (SIDA) - Rabu, 28 Oktober 2020. Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kalurahan Sidoharjo melaksanakan penempelan Daftar Pemilih Tetap di Balai Kalurahan Sidoharjo dan tempat-tempat strategis di lokasi TPS. Penempelan DPT dilaksanakan sampai tanggal 6 Desember 2020. Kegiatan ini merupakan ..selengkapnya
-
SELAMAT HARI SUMPAH PEMUDA
28 Oktober 2020 09:14:14 WIB Dwi S YaniePemerintah Kalurahan Sidoharjo mengucapkan Selamat Hari Sumpah Pemuda, 28 Oktober 2020. ..selengkapnya
-
Pengumuman Libur Dan Cuti Bersama Dalam Rangka Maulid Nabi Muhammad SAW
27 Oktober 2020 18:24:05 WIB Dwi S YaniePengumuman ditujukan kepada masyarakat Kalurahan Sidoharjo, bahwa sehubungan dengan Libur dan cuti bersama Maulid Nabi Muhammad SAW, maka pelayanan umum ditutup pada hari Rabu, tanggal 28 Oktober 2020 sampai dengan hari Jum'at, tanggal 30 Oktober 2020. Dan akan dibuka kembali pada hari Senin, tanggal ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Monitoring Dan Evaluasi Bidang Pemberdayaan Masyarakat
- FGD Penyusunan Kajian Pemajuan Usaha Desa Prima Tahun 2025
- Tim KPU Lakukan Kroscheck Data Di Kalurahan Sidoharjo
- FGD Sosialisasi Pemanfaatan Ruang DIY
- Penyusunan Dan Penetapan Dokumen Standar Pelayanan
- Pisah Sambut Kapolsek Tepus Berlangsung Khidmat
- Koordinasi TP PKK Sidoharjo Menyongsong Hari Ibu

















